Coban Talun adalah salah satu destinasi wisata di Kota Batu, Jawa Timur. Coban berarti air terjun, sehingga di sini sajian wisata utamanya adalah air terjun. Meski nantinya juga ada wana wisata lain di sekitar wisata air terjun tersebut.
Selama perjalanan menuju ke sini, pengunjung akan disuguhi pemandangan yang sangat indah. Pemandangan pegunungan siap menyambut dan memanjakan mata, karena letaknya berada pada sisi barat Gunung Arjuno. Di sepanjang jalan juga terdapat aneka wisata tanaman hias yang tak kalah indahnya.
Harga Tiket Masuk Coban Talun
Untuk bisa memasuki kawasan wisata ini, tiketnya cukup ekonomis. Pengunjung hanya dikenai tiket masuk beberapa ribu saja sudah bisa menikmati keindahan alam sekitar.
Maps Location :
Team support :
YF3FBV, YD3BSL
Selamat dan sukses TPOTA Coban Talun Tulungrejo Bumiaji Batu
TERIMAKASIH OM SAMPAI BERTEMU PADA KEGIATAN KAMI BERIKUTNYA